Pergi Liburan Tanpa Punya Utang, Bisa!
Pergi Liburan Tanpa Punya Utang, Bisa! Menurut survei yang dilakukan Magnify Money, perusahaan perencana keuangan, menyebut jika 71 persen responden siap berhutang banyak agar bisa mengajak keluarganya berlibur. Ironisnya, keputusan ini dipicu oleh foto-foto liburan yang diposting di sosial media. Dalam survei tersebut, 30 persen dari 500 responden yang diwawancarai, berani mempercepat target liburan hanya…